Prospek Karir

Waktunya Berkarya!

Jangan bingung! Sebagai lulusa program sarjana Informatika UPN “Veteran” Jawa Timur memiliki peluang untuk berkarir di perusahaan maupun berwirausaha. Berikut ini adalah beberapa contoh pekerjaan sebagai lulusan Informatika UPN “Veteran” Jawa Timur:

Seseorang yang bertanggung jawab dalam merencanakan, menganalisis masalah organisasi, merumuskan spesifikasi kebutuhan sistem, serta melakukan perancangan perangkat lunak sesuai dengan kebutuhan organisasi.

Seseorang yang bertanggung jawab dalam menganalisis data, terutama data dalam jumlah besar dan komples, untuk menghasilkan informasi yang mudah dipahami dan dapat memenuhi kebutuhan para pemangku kepentingan organisasi.

Seseorang yang bertanggung jawab dalam merencanakan dan mengembangkan sistem manajemen basisdata yang relevan dengan kebutuhan proses bisnis organisasi saat ini dan masa datang.

Seseorang yang bertanggung jawab dalam merencanaan serta mengembangkan sistem jaringan dan keamanan komputer.

Seseorang yang bertanggung jawab dalam merencanakan dan mengembangkan sistem dengan menerapkan prinsip dan metodologi rekayasa perangkat lunak untuk memenuhi kebutuhan para pengguna.

Seseorang yang bertanggung jawab dalam pengembangan sistem cerdas untuk mendukung peningkatan kualitas proses bisnis yang lebih baik.

Seseorang yang bertanggung jawab dalam mengembangkan Gim untuk tujuan pembelajaran, hiburan, maupun simulasi proses bisnis organisasi.

Seseorang yang bertanggung jawab dalam merencanakan dan mengelola proyek IT serta memastikan bahwa pekerjaan proyek berjalan sesuai rencana serta menghasilkan output sesuai yang diharapkan.

Seseorang yang bertanggung jawab dalam mengaudit atau menilai kinerja Teknologi Informasi di suatu organisasi, menganalisis masalahnya dan memberikan rekomendasi perbaikan.

Pin It on Pinterest

X